Select Menu

Headline

Politik

Metro

Hukrim

Peristiwa

Video

Religi

» » » » » Polres Palopo Kembali Tangkap Penikmat Sabu di Wisma

Polres Palopo Kembali Tangkap Penikmat Sabu
Barang bukti yang diamankan. 
PALOPO, TEKAPE.co -- Satuan Narkoba Polres Kota Palopo yang dipimpin langsung Kasat Narkoba Polres Kota Polopo, AKP Maulud, kembali mengamankan seorang pemuda berinisial HG (38).

HG yang diduga sebagai penikmat narkoba jenis sabu ini diamankan saat berada di salah satu Wisma di Kota Palopo, Sulawesi Selatan, Kamis 8 September 2016, sekira pulul 21.00 wita.

Dari tangan HG, polisi menyita satu sachet kecil keristal bening atau sabu, satu pirex, korek api gas, alat isap berupa bong dan handphone Blackberry warna hitam.

Kasat Narkoba Polres Kota Palopo, AKP Maulud mengatakan bahwa tersangka akan diperiksa lebih lanjut. "Pelaku kini masih kita interogasi untuk penyelidikan lebih lanjut," ujarnya. (man)

Diposting Oleh Redaksi Kliknews

TEKAPE.CO adalah portal berita atau media online yang berpusat di Kota Palopo. Media ini didirikan untuk menjawab kebutuhan akan informasi yang cepat dan akurat.
«
Next
Newer Post
»
Previous
Older Post
Comments
0 Comments

No comments:

Komentar Anda

Tinggalkan komentar untuk berita ini

Terbaru

Recent Posts Widget